Do They Know It’s Christmas? Ketika kita berpesta, ceria merayakan Natal, bersantap
aneka penganan, berpakaian serba baru, tahukah mereka kalau hari ini adalah
Natal? Pertanyaan yang disampaikan Band Aid saat penduduk Afrika kelaparan di
tengah suasana Natal.
Awalnya, pada akhir 1984 BBC melaporkan
berita terkait bencana kelaparan di Ethiopia. Vokalis Boomtown Rats, Bob
Geldof yang kebetulan melihatnya tergerak untuk mengumpulkan uang
sumbangan. Karena merasa tak mampu mengerjakannya sendiri, ia menghubungi Midge
Ure dari Ultravox. Lalu bekerjasamalah mereka,
menulis lagu yang kemudian mereka juduli Do They Know It's Christmas?
Secara kebetulan Geldof punya janji wawancara
dengan BBC terkait album barunya. Bukannya membahas album baru, penyanyi asal
Irlandia itu malah mempublikasikan ide membuat single amal. Wawancara ini
menjadi perhatian media. Dan saat Geldof mulai mengumpulkan musisi, proyek ini
pun berjalan dengan lancar. Grup bentukan Geldof ini diberi nama Band Aid
dengan anggota musisi Britania dan Irlandia yang populer masa itu. Siapa
sajakah nama-nama yang terlibat?
Adalah Sting dan vokalis Duran Duran, Simon
Le Bon, direkam terlebih dahulu yang sekaligus sebagai panduan bagi penyanyi
lainnya. Penyanyi lain pun kemudian merekam suaranya. Media massa dari seluruh
dunia mencatat, mereka melihat artis-artis ternama mulai berdatangan ke studio
rekaman sejak pukul 09.00 pagi, Duran Duran, Spandau Ballet, Paul Young,
Culture Club, George Michael, Kool and the Gang, Bono dan Adam Clayton dari U2,
Glenn Gregory. Nama-nama lainnya, Phil Collins, Paul Weller, Shalamar,
Bananarama, Marilyn, Francis Rossi, Rick Parfitt, dan personel Boomtown Rats.
Single Do They Know It's Christmas? rilis
pada 3 Desember 1984, dan langsung merangsek ke peringkat pertama tangga lagu
pop Britania. Single ini sekaligus mengalahkan total penjualan semua rekaman
yang ada di tangga lagu. Do They Know It's Christmas? menjadi single paling
cepat laku dalam sejarah industri musik Britania. Single ini terjual satu juta
keping dalam minggu pertama, bertahan di urutan nomor satu selama 5 pekan
berturut-turut dan akhirnya terjual lebih dari 3 juta keping. Sementara untuk
penggaangan dana, single ini berhasil mengumpulkan cukup banyak uang Ethiopia.
Geldof tadinya berharap bisa mengumpulkan sekitar £70.000 saja. Namu ternyata
lagu ini menghasilkan berjuta-juta poundsterling dan menjadi single paling
laris dalam sejarah Britania Raya (prestasi ini terpatahkan oleh Candle in the
Wind-nya Elton John tahun 1997).
Ada hal-hal unik yang terjadi selama proses
produksi. Misalnya Geldof dan Ure yang kerap bertengkar perihal lirik lagu.
Atau Collins yang datang dengan set drum lengkap miliknya. Sedangkan vokalis
Culture Club, Boy George, saat rekaman berlangsung masih ada di New York.
Geldof menelfon membangunkannya. Dan penyanyi yang gemar berdandan ini pun
terbang ke London.
Do They Know It's Christmas?
It's Christmas time, and there's no need to be afraid
At Christmas time, we let in light and banish shade
And in our world of plenty, we can spread a smile of joy
At Christmas time, we let in light and banish shade
And in our world of plenty, we can spread a smile of joy
Throw your arms around the world
At Christmas time
At Christmas time
But say a prayer and pray for the other ones
At Christmas time, it's hard but while you're having fun
There's a world outside your window, and it's a world of dread and fear
Where a kiss of love can kill you, and there's death in every tear
And the Christmas bells that ring there are the clanging chimes of doom
At Christmas time, it's hard but while you're having fun
There's a world outside your window, and it's a world of dread and fear
Where a kiss of love can kill you, and there's death in every tear
And the Christmas bells that ring there are the clanging chimes of doom
Well tonight we're reaching out and touching you
Bring peace and joy this Christmas to West Africa
A song of hope they'll have is being alive
Why is comfort deadly fear
Why is to touch to be scared
How can they know it's Christmas time at all
A song of hope they'll have is being alive
Why is comfort deadly fear
Why is to touch to be scared
How can they know it's Christmas time at all
Here's to you
Raise a glass to everyone
Here's to them
And all their years to come
Raise a glass to everyone
Here's to them
And all their years to come
Can they know it's Christmas time at all
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world, let them know it's Christmas time again
Feed the world
0 comments:
Post a Comment