Monday, June 26, 2017

Like A Rolling Stone, Lagu Yang Lahir Di Antara Kelelahan Dylan

Like A Rolling Stone, Salah satu hitsnya Bob Dylan. Rilis tahun 1965 bersama album Highway 61 Revisited, lagu ini dianggap sebagai salah satu lagu yang berpengaruh. 


Like A Rolling Stone tidak ada kaitannya dengan grup musik The Rolling Stones. Tapi grup ini membuat cover version-nya dalam album Stripped sebagai penghormatan pada Dylan. Mereka musti menunggu 30 tahun untuk mengemasnya dalam versi mereka. Selain Rolling Stones, sejumlah penyanyi dan grup musik lain juga pernah membawakan lagu ini, seperti Johnny Thunders, The Four Seasons, The Rascals, Judy Collins, Johnny Winter, Cher, Spirit, Michael Bolton, The Creation, John Mellencamp, The Wailers, dan Green Day. 

Bob Dylan sendiri konon mendapat ide dari lagu Hank Williams bertajuk Lost Highway. Ada lirik di lagu ini yang menyebut "I'm a rolling stone, I'm alone and lost." Dylan menulis lagu ini pada Juni 1965, di antara kelelahannya melakukan tour ke Inggris. Columbia Records sempat keberatan dengan lagu berdurasi 6 menit tersebut. Namun setelah dirilis, lagu ini langsung melejit dan mencapai posisi kedua di tangga lagu populer Amerika dan keempat di Inggris. 

Di tengah kondisi sosial politik Amerika yang marak dengan aksi masa, lagu ini terus berkibar. Apalagi 5 tahun kemudian Dylan memasukkan lagu ini dalam versi yang berbeda untuk albumnya Self Portrait. Like A Rolling Stone  dikenal dari masa ke masa, dari generasi ke generasi. Seperti halnya lagu yang mengawali kemunculan Dylan di dunia rekaman, Blowin' in the Wind dan The Times They Are a-Changin' yang menjadi semacam lagu wajib yang banyak didengungkan dalam perjuangan hak-hak sipil dan gerakan anti perang di Amerika Serikat. Pada November 2004, Majalah Rolling Stone menobatkan Like A Rolling Stone  sebagai lagu terhebat sepanjang masa. Pada 2008 Juri Pulitzer Prize mengganjarnya dengan penghargaan atas pengaruhnya dalam musik dan budaya populer Amerika dengan kekuatan puisinya yang tidak biasa. Satu windu berikutnya, ia mendapatkan Nobel Sastra, yang menjadikannya satu-satunya penyanyi yang menerima penghargaan tersebut. 



Like a Rolling Stone
 
Once upon a time you dressed so fine
You threw the bums a dime in your prime, didn't you?
People'd call, say, "Beware doll, you're bound to fall"
You thought they were all kiddin' you
You used to laugh about
Everybody that was hangin' out
Now you don't talk so loud
Now you don't seem so proud
About having to be scrounging for your next meal.
How does it feel
How does it feel
To be without a home
Like a complete unknown
Like a rolling stone?
You've gone to the finest school all right, Miss Lonely
But you know you only used to get juiced in it
And nobody has ever taught you how to live on the street
And now you find out you're gonna have to get used to it
You said you'd never compromise
With the mystery tramp, but know you realize
He's not selling any alibis
As you stare into the vacuum of his eyes
And say do you want to make a deal?
How does it feel
How does it feel
To be on your own
With no direction home
Like a complete unknown
Like a rolling stone ?
You never turned around to see the frowns on the jugglers and the clowns
When they all come down and did tricks for you
You never understood that it ain't no good
You shouldn't let other people get your kicks for you
You used to ride on the chrome horse with your diplomat
Who carried on his shoulder a Siamese cat
Ain't it hard when you discover that
He really wasn't where it's at
After he took from you everything he could steal.
How does it feel
How does it feel
To be on your own
With no direction home
Like a complete unknown
Like a rolling stone?
Princess on the steeple and all the pretty people
They're drinkin', thinkin' that they got it made
Exchanging all precious gifts
But you'd better take your diamond ring, you'd better pawn it babe
You used to be so amused
At Napoleon in rags and the language that he used
Go to him now, he calls you, you can't refuse
When you got nothing, you got nothing to lose
You're invisible now, you got no secrets to conceal.
How does it feel
How does it feel
To be on your own
With no direction home
Like a complete unknown
Like a rolling stone?

Bob Dylan. Begitu disebut namanya orang akan membayangkan sosok laki-laki nyentrik dengan keyboards atau gitar dan harmonikanya dan membawakan lagu-lagu dengan lirik sarat makna. Dylan lahir pada 24 Mei 1941 dengan nama Robert Allen Zimmerman. Sebagai musisi namanya sangat berpengaruh pada dekade 60an. Lirik-lirik lagunya dikenal banyak menyinggung topik politik, sosial, dan filsafat.

Sebagai penulis lagu dan musisi, Bob Dylan sudah mengantongi banyak penghargaan seperti Grammy, Golden Globe, dan Academy Awards. Namanya dicantumkan dalam The Rock and Roll Hall of Fame, Nashville Songwriters Hall of Fame, dan Songwriters Hall of Fame. Pada 2008 Juri Pulitzer Prize mengganjarnya dengan penghargaan atas pengaruhnya dalam musik dan budaya populer Amerika dengan kekuatan puisinya yang tidak biasa. Satu windu berikutnya, ia mendapatkan Nobel Sastra, yang menjadikannya satu-satunya penyanyi yang menerima penghargaan tersebut. 



Tuesday, June 6, 2017

In Dreams, OST True Romance

Nama lengkapnya John Charles Waite. Tapi ia lebih dikenal dengan John Waite. Bersama grupnya, The Babys lalu Bad English, ia sempat melahirkan sejumlah hits sebelum memutuskan bersolo karier. Missing You adalah hit terbesarnya, rilis tahun 1984 dan berhasil jadi nomor pertama di US Billboard Hot 100 dan 10 besar pada UK Singles Chart. In Dreams adalah hits yang berikutnya.


In Dreams adalah lagu Waite yang mengisi 'True Romance' film Hollywood yang rilis tahun 1993. Film romantic dark comedy crime karya sutradara Tony Scott dan ditulis oleh Quentin Tarantino ini bertabur bintang. Pemeran utama Christian Slater dan Patricia Arquette, dibantu pemeran lain seperti Val Kilmer, Gary Oldman, dan Brad Pitt.

In Dreams


In my life I've seen such things
That I wish I had not seen
But through your eyes I can let it go
When you're lying here with me

Sunshine knocking on my window
Couldn't wake me from this dream
We dream 'cause baby anywhere the wind blows
I will follow you it seems, that in my life, I still believe in dreams

Where you are, is where I'll be
It's all that really matters to me
The world out there, hey can kiss my ass
As long as I've got you I'm free, free

Sunshine knocking on my window
Couldn't wake me from this dream
We dream 'cause baby anywhere the wind blows
I will follow you it seems, that in my life, I still believe in dreams

The world out there, can kiss my ass
As long as I've got you I'm free, free

Sunshine knocking on my window
Couldn't wake me from this dream
We dream 'cause I don't care which way the wind blows
I will follow you it seems that in my life I believe
'Cause in your life you believe in dreams